Bupati Kampar Petahana Hambali (Pj.) sejak 22 Desember 2023
Kediaman Rumah Jabatan Bupati Masa jabatan 5 tahun Dibentuk 1 Januari 1950 Pejabat pertama Datuk Wan Abdul Rahman
Berikut ini adalah daftar Bupati Kampar yang menjabat sejak pembentukannya pada tahun 1950.
No
Bupati[ 1]
Mulai menjabat
Akhir menjabat
Prd.
Wakil Bupati
Ket.
1
Datuk Wan Abdul Rahman
1 Januari 1950
April 1954
1
2
Ali Lubis
April 1954
September 1958
2
3
Abdul Muin Datuk Rangkayo Maharajo
Maret 1958
September 1958
3
(1)
Datuk Wan Abdul Rahman
September 1958
Oktober 1959
4
4
Datuk Harunsyah
2 Januari 1960
11 Februari 1965
5
5
T. Muhammad
11 November 1965
17 Mei 1967
6
6
R. Soebrantas Siswanto
18 Mei 1967
18 Mei 1972
7
18 Mei 1972
18 Mei 1974
8
18 Mei 1974
18 September 1978
9
7
A. Makahamid
7 September 1978
14 Februari 1979
10
8
Sartono Hadisumarto
14 Februari 1979
14 Februari 1984
11
9
Syarifuddin Syarif
28 Mei 1984
11 Oktober 1985
12
[ ket. 1]
10
H. Saleh Djasit S.H
3 April 1986
25 Maret 1991
13
[ 3]
25 Maret 1991
3 April 1996
14
11
H. M. Azaly Djohan, S.H.
3 April 1996
4 November 1996
15
12
Drs. Beng Sabli
4 November 1996
5 april 2001
16
Drs. Syawir Hamid
5 April 2001
23 November 2001
13
H. Jefry Noer
23 November 2001
25 Maret 2004
17
H. Rusli Zainal
25 Maret 2004
23 September 2005
(13)
H. Jefry Noer
23 September 2005
23 November 2006
Drs. Marjohan Yusuf
23 November 2006
11 Desember 2006
14
Drs. H. Burhanuddin HusinM.M
11 Desember 2006
11 Desember 2011
18
H. Teguh Sahono, S.P.
(13)
H. Jefry NoerS.H.
11 Desember 2011
11 Desember 2016
19
Ibrahim Ali
[ 4]
Syahrial AbdiA.P., M.Si. (Penjabat Bupati)
11 Desember 2016
22 Mei 2017
15
H. Azis Zaenal S.H., M.M.
22 Mei 2017
27 Desember 2018
20
Catur Sugeng SusantoS.H.
[ ket. 2]
16
Catur Sugeng Susanto S.H.
12 Februari 2019
22 Mei 2022
[ 5]
Dr. H. KamsolM.M. (Penjabat)
23 Mei 2022
23 Mei 2023
[ 6]
Muhammad FirdausS.E. , M.M. (Penjabat)
23 Mei 2023
21 Desember 2023
[ 7] [ 8]
Hambali S.E. , M.B.A. , M.H. (Penjabat)
22 Desember 2023
Petahana
[ 9]
Keterangan
^ Meninggal pada saat menjabat[ 2]
^ Meninggal pada saat menjabat
Lihat Pula
Referensi
^ "Nama-Nama Bupati Kampar" . Situs Resmi Pemerintah Kabupaten Kampar . 28 Juni 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-06-28.
^ Asril (St.), Zaili (2002). Tragedi Riau menegakkan demokrasi: peristiwa 2 September 1985 . Panitia Peringatan 17 tahun "Peristiwa 2 September 1985". hlm. 53–54.
^ "Letkol Saleh Djasit SH Bupati Kampar" . Mimbar Kekaryaan ABRI .
^ Amri, Arfi Bambani; Azumar, Ali (14 Oktober 2011). "Jefry Noer Kembali Jadi Bupati Kampar" . VIVAnews . Diakses tanggal 28 Juni 2018 .
^ Tanjung, Chaidir Anwar (12-02-2019). "Bupati Kampar Riau Meninggal, Wakilnya Dilantik Jadi Pengganti" . detik.com . Diakses tanggal 15-03-2022 .
^ Yusni, ed. (23-05-2022). "Dilantik Gubri, Muflihun dan Kamsol Resmi Jabat Pj Walikota Pekanbaru dan Bupati Kampar" . cakaplah.com . Diakses tanggal 23-05-2022 .
^ mediacenter.riau.go.id (2014-11-01). "mediacenter.riau.go.id | Sah! Firdaus Jabat Pj Bupati Kampar, Muflihun Penjabat Wali Kota Pekanbaru" . mediacenter.riau.go.id . Diakses tanggal 2023-05-24 .
^ "Diganti Mendagri Sebagai Pj Bupati Kampar, Firdaus: Kita Hormati Keputusan Mendagri" . GoRiau.com . 2023-12-22. Diakses tanggal 2023-12-23 .
^ Siregar, Raja Adil. "Lantik Pj Bupati Kampar, Gubernur Riau Singgung Netralitas di Pemilu" . detiksumut . Diakses tanggal 2023-12-23 .